1. Blog

Jadwal KRL Cikarang Jakarta Terbaru 2024 & Stasiun Keberangkatan

Kereta Rel Listrik atau biasa disingkat KRL menjadi salah satu alternatif kendaraan yang banyak digunakan masyarakat khususnya di wilayah Jabodetabek. Salah satu rute yang banyak di cari adalah KRL Cikarang Jakarta. Bagi Anda yang belum pernah menggunakan atau para calon penumpang KRL, pastikan Anda telah mengetahui rute, harga tiket dan jadwal KRL Cikarang Jakarta pada artikel berikut ini!

Rute KRL dari Cikarang 

Stasiun Cikarang adalah Railway Station kelas II yang berlokasi di Jl. Yos Sudarso, Karangasih, Cikarang Utara, Provinsi Jawa Barat. Stasiun ini mulai beroperasi sejak tahun 1977 dan diresmikan pada bulan September di tahun yang sama. Jalur KRL atau Commuter Line berada pada jalur 2 dan 3, sedangkan untuk kereta non KRL berada di jalur 6 dan 7. Di stasiun ini para penumpang dapat memesan tiket kereta melalui kartu single trip dan multi Commuter Line. 

Saat ini terdapat dua rute utama PP KRL Cikarang Jakarta. Jalur operasionalnya memiliki total 14 perjalanan per hari via Pasar Senen dan Manggarai.  Untuk harga tiket KRL, penumpang dikenakan tarif mulai dari Rp3.000 per orang tiap 1-25 Km pertama. 

Rute KRL Cikarang dari Manggarai 

Cikarang → Cibitung → Tambun → Bekasi Timur → Bekasi → Kranji 

Artikel Terkait

  • Ini 10 Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Minang yang Populer
    by Risca cmlabs (Kuliner Kota – Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia) on Oktober 30, 2024 at 8:31 am

    Oleh-oleh khas Minang menjadi hal yang wajib Anda beli untuk dibawa pulang ketika berkunjung ke Padang, Sumatra Barat. Padang memang terkenal dengan makanan khas Minangkabau yang lezat dan kaya cita rasa. Namun, Anda juga dapat menemukan beraneka ragam oleh-oleh lainnya di sana. Apa saja oleh-oleh khas Minang? Yuk, simak informasi berikut ini sampai akhir. Rekomendasi Artikel Ini 10 Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Minang yang Populer pertama kali tampil pada Kuliner Kota - Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia.

  • 8 Oleh-Oleh Khas Sorong yang Terkenal, Wajib Coba!
    by Risca cmlabs (Kuliner Kota – Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia) on Oktober 30, 2024 at 7:41 am

    Kota Sorong terkenal akan destinasi wisata alamnya yang menakjubkan hingga oleh-oleh khas Sorong yang bermacam-macam. Selain pernak-pernik, batik cenderawasih, dan noken yang berbau etnis, kamu juga bisa mengeksplorasi kuliner khas Sorong. Setelah puas berlibur di sana, berburu oleh-oleh khas Papua, khususnya Sorong adalah salah satu hal yang tidak boleh dilewatkan. Nah, bagi kamu yang masih Artikel 8 Oleh-Oleh Khas Sorong yang Terkenal, Wajib Coba! pertama kali tampil pada Kuliner Kota - Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia.

  • 10 Oleh-Oleh Khas Serang yang Wajib Dibawa Pulang
    by Risca cmlabs (Kuliner Kota – Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia) on September 20, 2024 at 1:12 am

    Selain terkenal dengan ragam budayanya, Kota Serang juga terkenal akan ragam kuliner khasnya yang menggugah selera. Ketika berkunjung, Anda wajib membawa pulang oleh-oleh khas Serang untuk dibagikan kepada keluarga di rumah. Kira-kira, oleh-oleh khas Serang apa saja yang patut Anda coba? Yuk, baca artikel ini hingga akhir untuk tahu jawabannya! 10 Oleh-Oleh Khas Serang yang Artikel 10 Oleh-Oleh Khas Serang yang Wajib Dibawa Pulang pertama kali tampil pada Kuliner Kota - Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia.

  • 10 Oleh-Oleh Khas Padang yang Paling Favorit & Banyak Dicari
    by Risca cmlabs (Kuliner Kota – Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia) on September 19, 2024 at 12:58 am

    Padang, ibukota Sumatera Barat, tak hanya terkenal dengan keindahan alam dan budayanya, tetapi juga kulinernya yang menggoda selera. Bagi para pecinta kuliner, mencicipi masakan Padang yang kaya rempah dan penuh cita rasa bisa menjadi pengalaman tak terlupakan. Namun, perjalanan kuliner tak lengkap rasanya tanpa membawa pulang oleh-oleh khas Padang. Beragam pilihan oleh-oleh tersedia, mulai dari Artikel 10 Oleh-Oleh Khas Padang yang Paling Favorit & Banyak Dicari pertama kali tampil pada Kuliner Kota - Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia.

Rute KRL Cikarang via Pasar Senen

Cikarang → Cibitung → Tambun → Bekasi Timur → Bekasi → Kranji → Cakung → Klender Baru → Buaran → Klender → Cipinang → Jatinegara → Pondok Jati → Kramat → Gang Sentiong → Pasar Senen → Rajawali → Kemayoran → Kampung Bandan → Jakarta Kota. 

Jadwal KRL Cikarang dan Kode Kereta 

Untuk mengetahui kode KRL atau Commuter Line Cikarang, simak beberapa singkatan berikut: 

  • CKR : Cikarang
  • PSE : Pasar Senen 
  • BKS : Bekasi 
  • MRI : Manggarai
  • JNG : Jatinegara
  • JAKK : Jakarta Kota 
  • TB : Tambun 

Jadwal KRL Cikarang ke Jakarta Kota 

Inilah jadwal KRL yang berangkat dari stasiun Cikarang (CKR) ke tujuan Jakarta Kota (JKAA). 

Cikarang (CKR)Bekasi (BKS)Tambun (TB)Pasar Senen (PSE)Manggarai (MRI)Jakarta Kota (JKAA)
04.4005.1304.5905.4906.12
05.1705.4705.3606.1906.42
05.4806.1306.3806.4507.08
06.1006.3707.0207.38
06.3707.0006.5007.3708.00
07.2107.5307.4308.2608.49
08.4509.1008.5909.4710.10
09.2609.5209.4110.2610.49
10.3010.5510.4411.2711.50
11.5512.2012.0912.5313.16
12.4513.1512.5913.4814.11
14.2114.1514.4015.2315.46
14.5615.2015.4516.0716.25
15.2315.5317.1816.3216.52
17.1717.4718.1218.3018.47
18.1318.3818.2719.1019.33
19.2419.4920.0420.22
21.0621.3621.2522.0822.31
21.5822.2022.1022.5723.20

Jadwal Jakarta Kota ke Cikarang 

Berikut adalah jadwal berangkat KRL Cikarang dari Stasiun Jakarta Kota ke Cikarang. 

Jakarta Kota (JKAA)Manggarai (MRI)KemayoranCikarang (CKR)
05.2706.32
05.4106.0607.39
07.0507.2008.28
07.5408.2509.25
08.5409.2210.34
10.2910.5412.04
11.4412.0913.30
13.2813.5415.00
14.3114.5616.01
16.0817.19
16.4617.0218.29
17.4618.1219.19
18.4319.1320.23

Cara Beli Tiket KRL

Pembelian tiket kereta dapat dilakukan secara cashless atau menggunakan E-Wallet, saat ini KRL sudah bekerja sama dengan aplikasi LinkAja sebagai mitra pembayaran dengan metode cashless. Hal ini tentu membantu masyarakat yang malas untuk membawa uang tunai dan mencegah kontak fisik pada masa pandemi ini. Berikut cara pembayaran KRL Cikarang menggunakan LinkAja.

Cara Beli Tiket KRL Online

  1. Pastikan stasiun keberangkatan dan tujuan memiliki gate ticket dengan barcode scanner LinkAja.
  2. Buka aplikasi LinkAja, kemudian goyangkan untuk menampilkan barcode.
  3. Arahkan barcode yang muncul di layar ke scanner di ticket gate.
  4. Ketika pemindaian berhasil dilakukan lampu yang berada di atas gate ticket akan menyala hijau dan anda bisa masuk ke peron untuk menunggu kereta.
  5. Untuk keluar dari stasiun silakan buka kembali aplikasi LinkAja lalu goyangkan smartphone anda hingga keluar barcode seperti di awal.
  6. Kemudian silakan scan barcode yang muncul pada scanner di gate, tunggu hingga lampu menyala hijau kemudian anda bisa keluar dari stasiun.

Perlu diketahui bahwa anda harus menyiapkan saldo minimal 13 ribu rupiah di aplikasi LinkAja anda karena nantinya saldo anda akan terpotong langsung sebanyak 13 ribu rupiah di awal perjalanan namun saldo anda akan kembali saat anda keluar dari stasiun sesuai tarif yang ditetapkan untuk perjalanan dari stasiun berangkat dan stasiun tujuan.

Tips Naik KRL bagi Pemula

1. Penumpang KRL harus berbadan sehat dan tidak sakit-sakitan. Misalnya demam tinggi, batuk, flu, kepala pusing, dll.

2. Penumpang KRL wajib untuk menggunakan masker dengan minimal 2-3 lapis.

3. Penumpang KRL memiliki suhu badan normal yakni diantara 36,5-37,2 derajat Celcius.

4. Penumpang KRL wajib untuk menjaga jarak kurang lebih satu kursi hanya diisi oleh 1 orang saja.

5. Penumpang KRL sebaiknya keluar gerbong atau stasiun dengan tertib dan tidak berdesak-desakan. 

Sebelum memesan tiket, sebaiknya Anda mengetahui terlebih dahulu mengenai jam kereta berangkat dan jadwal KRL Cikarang Jakarta di Tiket Resmi. Karena informasi yang diberikan lebih lengkap dan up to date. Jika Anda membutuhkan info jadwal KRL Jakarta – Bogor terbaru, silakan klik di sini: Jadwal Kereta Jakarta – Bogor

People reacted to this story.

Comments to: Jadwal KRL Cikarang Jakarta Terbaru 2024 & Stasiun Keberangkatan
  • Maret 19, 2021

    Cikarang cakung

    Reply

Write a response

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

ARTIKEL TERBARU

Jika ingin bepergian dari Solo ke Wonogiri, Anda bisa menggunakan bus sebagai pilihan transportasi umum yang murah meriah. Namun sebelum itu, agar tidak ketinggalan transportasi umum ini, Anda perlu mengetahui jadwal bus Solo Wonogiri terlebih dulu.  Artikel ini akan memberikan informasi mengenai jadwal bus Solo Wonogiri. Untuk itu, mari simak ulasan lebih lanjutnya melalui ulasan […]
Bus Trans Jateng merupakan armada bus yang kerap untuk melayani perjalanan antar beberapa kota di wilayah Jawa Tengah. Transportasi bus ini dibawah naungan langsung oleh Dinas Perhubungan Jawa Tengah, yang berpusat di Kota Semarang. Artikel ini akan membahas mengenai jadwal bus Trans Jateng, yang pastinya sudah terupdate, sehingga memudahkan kalian untuk mengetahuinya. Jadwal Bus Trans […]

Trending

Ingin bepergian dari Malang ke Kediri atau sebaliknya dengan mudah dan hemat? Bus Bagong bisa menjadi pilihan tepat untuk Anda. Jadwal bus Bagong Malang Kediri tersedia setiap hari sehingga Anda dapat memilih waktu keberangkatan yang sesuai dengan kebutuhan dan preferensi.  Selain itu, PO (Perusahaan Otobus) Bagong menghadirkan layanan bus dengan jadwal keberangkatan yang teratur dan […]